Setelah sebelumnya memperkenalkan single “The Days“ dan “The Nights“, produser rekaman sekaligus seorang deejay asal Swedia - deejay Avicii belum lama ini memperkenalkan single terbaru berikutnya berjudul "Feeling Good", single tersebut merupakan OST dari perusahaan otomotive Volvo, "Feeling Good" juga muncul dalam format music video pada 8 Mei 2015 beberapa waktu lalu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar