Sabtu, 24 Januari 2015

Kereta Dorong The Dark Knight Untuk Si Buah Hati [Video]


Tim Baker dan timnya belum lama ini memperlihatkan sebuah rancangan kereta dorong untuk sibuah hati, bukan kereta dorong biasa seperti yang banyak kita temui dipasaran. Pembuatnya menciptakan kereta dorong ini terinspirasi dengan kendaraan yang dikendarai Batman dalam film The Dark Knight Trilogy.







Tidak ada komentar:

Posting Komentar